Pantun Spontan Ala Irwan Prayitno

Assalamualaikum warahmatullahi wa barakatuh

Pantun Spontan ala Irwan Prayitno ini saya tulis di antara kegiatan harian saya sebagai Kepala Daerah Provinsi Sumatera Barat, semua tema pantun merupakan judul pada setiap acara yang saya hadiri, dan langsung saya bacakan bersamaan dengan menyampaikan kata sambutan seperti: Pelantikan, Sidang Paripurna, Kongres, Simposium, Peresmian, Batagak Gala, Safari Ramadhan, Wisuda, Nasihat Perkawinan, Halal bi Halal, dst.

Hingga saat saya menjabat Kepala Daerah, Gubernur Sumatera Barat (mulai Februari 2016) telah tercipta 57.811 pantun dari 2409 judul sehingga buku ini saya terbitkan dalam serial yang terdiri dari Buku 1 sampai dengan Buku 29 sudah selesai.

Buku 11 adalah edisi khusus yang berjudul “1001 Pantun Pers“, dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional tahun 2018 yang diselenggarakan di Sumatera Barat.

Akhir kata selamat menikmati Pantun spontan ala Irwan Prayitno semoga memberikan manfaat dan menjadi inspirasi terhadap pembaca.

Pembaca dapat menelusuri menu pada halaman Pantun Spontan ala Irwan Prayitno, untuk mendapatkan halaman setiap serial pantun.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *